Dibayar Perbulan Jika Satu Juta Tiga Ratu Ribu

Bagaimana mendapat Rp 1.300.000,00 per bulan dari Google Adsense? ini pertanyaan dan sekaligus kerinduansetiap blogger (penulis di blog) yang telah memiliki akun. Jikamemiliki penghasilan bulan satu juta tiga ratus ribu pada setiap bulan tanggal 20 - 26 maka ada penghasilan tambahan. Untuk mencapai ini butuh kerja ekstra sebagai penulis unik dan viral. Maksudnya konten-konten yang dipublikasi di blog adalah tulisan yang orisinil dan dibutuhkan untuk menyelesaikan masalah.

Baca juga: Berita gembira dari Adsense

Google sering dijadikan sebagai tempat orang mencari informasi untuk menyelesaikan masalah yang dihadapinya. Mencari informasi di google tentu sangat mudah dilakukan di mana saja dan kapan saja. Ia tidak membutuhkan prangkat yang besar, cukup dengan handphone, seseorang dapat mencari informasi. Tentu handphone yang sudah terkoneksi internet.

Lalu bagaimana mendapat bayaran Rp 1.300.000,00 setiap bulan?

1. Kelola blog secara baik

2. Tulis artikel secara konsisten

3. Edit artikel-artikel lama agar sesuai perkembangan waktu.

Bila hanya satu blog yang didaftarkan ke akun maka membutuhkan kerja keras untuk artikel-artikel yang dibutuhkan pengunjung. Bila hendak menambah blog ke akun yang sudah ada maka buat blog dengan tema-tema yang bisa menolong kita untuk menulis artikel dan menerbitkan di blog kita. Selain itu pakailah template blog yang ada unsur atau fitur SEOnya.

Jadi, kita dibayar oleh Google Adsense setiap bulan apabila:

1. Penghasilan sudah mencapai pembayaran minimum sebesar Rp 1.300.000,00

2. Dibayar (ditransfer) ke rekening bank kita pada setiap tanggal 20 sampai 26 per setiap bulan bila sudah mencapai Rp 1.300.000,00

3. Supaya dibayar setiap bulan dengan satu juta tiga ratus ribu maka kita harus giat mengelola blog supaya ramah google dan pengunjung gampang menemukannya

0 Response to "Dibayar Perbulan Jika Satu Juta Tiga Ratu Ribu"

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel