Cara Rubrik Adsense Meningkatkan Penghasilan Bulanan

Membaca judul di atas pasti senang bukan. Artinya siapa yang tidak mau penghasilannya di google itu meningkat dari bulan ke bulan. Saya di sini hanya mau berbagi pengalaman dari apa yang saya alami. Memang mendapatkan penghasilan dari Google adsense tidak mudah tetapi juga bukan terlalu sulit. Untuk meningkatkan penghasilan tentu ada banyak cara. Saya memilih cara yang sederhana dan manual saja. Cara yang saya maksudkan saya jelaskan sebagai berikut.





1. Update Artikel di Blog yang sudah dihubungkan ke akun

Pada bulan Agustus ini saya memutuskan untuk memeriksa beberapa blog untuk kemudian saya refisi artikel-artikel yang saya postng. Dengan update seperti itu, saya mengharapkan ada dampak positif yaitu penghasilan dapat meningkat. Apakah bisa meningkatkan penghasilan dengan cara update?

Bila kita tidak update maka artikel kita nampak biasa saja. Ibaratnya guru mengajar tidak ada perubahan cara mengajar. Dari waktu ke waktu caranya sama. Maka muncul gerakan inovatif. Demikian juga di blog, saya harus berinovasi dengan cara mengudate artikel-artikel di blog yang telah saya hubungkan ke akaun saya. Tentu bukan akun Bank tetapi akun yang para blogger sudah tahu.

Selain mengupdata, saya tetap posting artikel di rubrik adsense. Di situs ini saya fokus berbagi pengalaman di dunia adsese, khususnya pengalaman suka dan duka dalam menjalani peerjaan sebagai publisher iklan. Tentu ini pekerjaan yang mulia. Sebagai blogger,  kita selalu dapat ide-ide yang baru. Ide ide demikian akan muncul di pekerjaan yang lain. Maksudnya karena kita sudah terbiasa berpikir kreatif dan inovatif maka hal itu terbawa dalam pekerjaan kita. Misalnya dalam suatu perjalanan saya mengalam sesuatu masalah yaitu hasil tes yang menyatakan bahwa saya positif Covid. Tentu tes menggunakan PCR. Setelah menjalani isoman selama beberapa minggu dan berhasil ke hasil negatif. Saya kemudian menjadikan pengalaman itu sebagai sesuatu yang kreatif untuk saya menulisnya menjadi "artikel Ilmiah" tetapi juga sebagai bagian dari berbagi pengalaman dengan mereka yang mungkin akan mengalami hal yang sama dalam perjalanan. Pikiran kreatif dan inovatif seperti ini muncul karena saya sudah terbiasa menjadi seorang blogger. Selain itu saya juga pernah belajar "entrepreneur" yang mengedepankan kreativitas dan inovasi yang memungkinkan untuk menciptkan peluang kerja.

Baik, sekarang saya mau praktikkan di blog lain. Oleh karena itu saya akhiri disini. Namun satu hal yang hendak saya katakan disini yakni dengan mengupdate artikeldi blog maka penghasilan kita meningkat. 

2. Tulis lebih banyak

Apa maksudnya? ya kita tulis lebih banyak lagi, paling tidak tulisalah artikel yang lebih panjang. Panjang berapa halaman atau berapa jumlah kata, jika dapat di atas 1 500 kata atau jika masih kurang tambah panjang lagi. Namun kita usahakan agar artikel yang informatif. Artikel artikel yang menjawab kebutuhan atau menyelesaikan masalah. Silakan uji saja, artikel yang jumlah katanya dibawah 300 kata mungkin pesan yang muncul tidak terlalu banyak. Bila artikel panjang dan bermanfaat maka akan menarik perhatian. 

Saya kadang berusaha di atas 1500 kata. Namun untuk mencapai jumlah kata ini tentu tidak gampang, apalagi mengelola sejumlah blog yang juga sudah tersambung ke akun resmi.

3. Perbanyak konten

Rubrik Adsense ini paling banyak konten dari blog yang lain. Jumlah postingannya sudah di atas 300 postingan. Tentu ini relatif banyak. Mungkin ada yang lebih banyak dari jumlah artikel di blog ini. Jadi, silakan membuat konten-konten yang lebih banyak lagi.

Cukup tiga saja dulu. Silakan cari di blogger lain.

 

Selain itu usahakan artikel di atas 300 kata.

Salam sukses


0 Response to "Cara Rubrik Adsense Meningkatkan Penghasilan Bulanan"

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel